Tampilkan postingan dengan label Kumpulan Puisi Cinta. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Kumpulan Puisi Cinta. Tampilkan semua postingan

Aku adalah...


Aku adalah gadis yang ceria sebelum aku mengenal cinta
Aku adalah pelajar yang tangguh sebelum aku mengenal rindu
Aku adalah orang

Panggil Aku

Jika suatu hari nanti kau merasa sedih,
Panggi aku...
aku tak berjanji untuk membuatkmu tertawa lagi
Tapi aku janji akan menampung dukamu
Jika suatu hari nanti kau ingin berlari jauh
Panggil aku

Hanya Ini saja

Sebuah wajah yang baru ku lihat
Sebuah senyuman yang baru kupangdang
Kurasakan asing dalam diriku…
Namun…
Setelah mendengar suaranya
Dan masuk kedalam hatinya
Ada cinta disana
Yang membawa kedamaian
Sayang…..

Bodohnya Aku

Kenapa bibirku tak bisa jujur padamu
Padahal hatiku sangat menginginkanmu
Kenapa sampai saat ini hanya kau yang aku cinta
Kenapa bukan orang lain yang jelas menginginkanku
Kenapa kau terus mengingkari perasaan itu
Seakan- akan hanya dialah yang kau cinta
Padahal dalam banyangan matamu ada wajahku
Aku tahu kalau dia

21 November


Pada tanggal 21 November lalu…
Kita duduk dibawah sinar bulan
Lalu kita menjalani semua ini…
Semua kisah cinta ini
Hatiku pun berkata….

Dengarkan saja

Saat ku torehkan tinta di lembar kertas putih
Ku selalu berangan bisa mendampingimu
Ku curahkan angan- anganku lewat puisi indah
Yang selalu menyejukkan kalbuku
Di dunia ini….
Aku hidup dengan berjuta mimpi
Yang ingin aku wujudkan semua
Tapi…..

siapa aku?

Dalam kediamanku
Tersimpan suatu rahasia
Begitu sesak menyiksa hatiku
Begitu sakit menggores jiwaku
Hatiku galau dikecam duka